AZ List
Akanesasu Shoujo
Tsuchimiya Asuka adalah seorang gadis yang terkenal riang bersama teman-teman di sekolahnya. Gadis-gadis tersebut melakukan sebuah ritual. Gadis-gadis tersebut adalah anggota “Klub Penelitian Radio.”. Ritual itu dianggap hanya legenda belaka….
Akatsuki no Yona
Yona adalah seorang Putri semata wayang dari Raja Il. Putri manja yang segala keinginannya dipenuhi. Namun, saat dirinya ingin menikah dengan Soo-Won yang disukainya dari kecil, ayahnya tidak memperbolehkannya. Dan…
AKB0048 First Stage
Pada awal abad 21 perang Dunia dengan teknologi yg maju terjadi, Lingkungan Bumi pun hancur dan banyak manusia yg meninggalkan Bumi, Dunia hiburan lagu sangat dikontrol dan akhirnya dilarang, Tetapi…
AKB0048 Next Stage
Kelanjutan dari Series AKB0048. AKB0048 Next Stage Subtitle Indonesia
Akebi-chan no Sailor-fuku
Komichi Akebi dan keluarganya tinggal di pedesaan. Dia berhasil masuk sekolah menengah favorit khusus perempuan di Akademi Roubai. Yang dipikirkannya saat ini hanya dua hal; mengenakan seragam sailor dan mendapatkan…
Akiba Maid Sensou
Musim semi tahun 1999. Seorang gadis datang ke Akihabara dengan membawa mimpi menjadi maid (pelayan) yang imut. Akiba dipenuhi dengan berbagai macam maid. Maid cafe “Ton Tokoton” atau umumnya dikenal…
Aku no Hana
Sebuah “kisah cinta jahat-murni” yang berkisah tentang Takao Kasuga, seorang anak kutu buku yang mencintai puisi-puisi Charles Baudelaire (penulis asli dari koleksi puisi Les Fleurs du mal, atau Flowers of…
Akudama Drive
Daluhu kala, terjadi peperangan antara Kantou melawan Kansai yang memecah belah Jepang. Awalnya Kansai bagian dari Kantou, tetapi perlahan polisi dan pemerintah mulai kehilangan kendali atas Kansai karena ulah para…
Akuma no Riddle
Cerita bertempat di Akademi Myoujou di mana terdapat sebuah kelas khusus bernama “Kelas Hitamâ€. Kelas itu dihuni oleh 12 pembunuh profesional dengan seorang target yang bernama Ichinose Haru. Salah satu…
Akuyaku Reijou Level 99: Watashi wa Ura-Boss desu ga Maou dewa Arimasen
Sang protagonis tiba-tiba bereinkarnasi sebagai Yumiella, bos terakhir dalam gim otome “Hikayu”. Bos tersembunyi yang sangat kuat dan muncul setelah mengalahkan Raja Iblis. Menyadari hal itu, Yumiella tak ingin dikalahkan…
Akuyaku Reijou nanode Last Boss wo Kattemimashita
“Aku akan memutuskan pertunanganku denganmu.” Kata-kata penolakan tiba-tiba diucapkan di pesta malam yang gemerlap. Aileen Lauren Dautriche mendapatkan kembali ingatan di kehidupannya sebelumnya dan memahami situasinya saat ini. Dia berada…
Aldnoah Zero
Pada tahun 1972, misi Apollo 17 menemukan hypergate ke Mars di bulan. Perangpun pecah antara Bumi dan Mars, dan tentara Mars mulai turun dari langit dan berniat membasmi umat manusia….